Bahkan ia berani melakukannya di Siang Bolong...
Aksi pencurian di Kota Ciamis dalam beberapa waktu terakhir ini sedang marak-maraknya. Kali ini yang menjadi sasaran pencuri adalah sebuah heler (tempat penggilingan padi) di daerah Cibeunying, Kelurahan Cisadap, Kecamatan Ciamis.
Heler milik Kowek (Nama Samaran) itu disatroni pencuri pada Senin (5/12/2017) di waktu SIANG HARI. Namun baru diketahui pemiliknya pada waktu Sore Harinya.
Diduga para bangsat/pencuri itu melakukannya dengan mengendarai Motor dengan jumlah orang lebih dari 2. "Na malotor cenah loba'an, Nu nyokot jeung nu merhatikeun situasi meren" kata Iin warga Cibeunying tonggoh.